• MTS NEGERI 5 KULON PROGO
  • Ikhlas Beramal

MTsN 5 Kulon Progo Raih Penghargaan Peringkat 2 Nilai Kinerja Anggaran Tertinggi

 

Kulon Progo (MTsN5KP) – Apel pagi yang dilaksanakan di Halaman Gedung Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu (PLHUT) Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kabupaten Kulon Progo menjadi momen tersendiri bagi MTsN 5 kulon Progo. Dalam kesempatan MTsN 5 Kulon Progo meraih penghargaan dari Kantor Wilayah Kemenag DIY. Kepala MTsN 5 Kulon Progo, Asnah Al Amien, S.Ag., M.S.I. menyampaikan hal itu saat dikonfirmasi di ruang kerjanya, Rabu (21/02/2024) pagi.

 

“Alhamdulillah MTsN 5 Kulon Progo meraih penghargaan peringkat 2 nilai kinerja anggaran tertinggi di tingkat MTsN. Nilai yang diperoleh MTsN 5 Kulon Progo adalah 99,99. Penghargaan ini secara simbolis diserahkan oleh Kepala Kantor Kemenag Kab. Kulon Progo, H. M. Wahib Jamil, S.Ag., M.Pd. pada akhir sesi apel pagi di PLHUT Kankemenag Kabupaten Kulon Progo,” ucapnya.

 

 “Penghargaan ini berkat kerja keras dan kerjasa tim, untuk itu saya mengapresiasi kinerja seluruh keluarga besar MTsN 5 Kulon Progo selama ini. Semoga dengan menerima penghargaan ini, penyerapan anggaran di MTsN 5 Kulon Progo senantiasa baik dari tahun ke tahun,” pungkasnya. (mjp)

Komentar

Semoga bermanfaat dan berbarokah

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Kepala MTsN 5 Kulon Progo Raih Penghargaan, Tekankan Pentingnya Pramuka

Kulon Progo (MTsN5KP) - Kepala MTsN 5 Kulon Progo, Asnah Al Amien, S.Ag., M.S.I., berhasil meraih penghargaan Lencana Pancawarsa II dalam acara Penyematan Tanda Penghargaan Gerakan Pram

15/08/2024 12:37 - Oleh Administrator - Dilihat 98 kali
Bakiak Putri MTsN 5 Kulon Progo Raih Juara II di Tingkat Kapanewon Samigaluh

  Kulon Progo (MTsN5KP) – Selain meraih juara pertama dalam lomba egrang putra, kontingen MTsN 5 Kulon Progo juga berhasil meraih juara kedua dalam lomba bakiak putri. Prest

14/08/2024 11:05 - Oleh Administrator - Dilihat 112 kali
MTsN 5 Kulon Progo Juarai Lomba Egrang Tingkat Kapanewon Samigaluh

  Kulon Progo (MTsN5KP) – Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 5 Kulon Progo kembali mengharumkan nama madrasah di ajang perlombaan 17 Agustus tingkat Kapanewon Samigaluh

14/08/2024 11:02 - Oleh Administrator - Dilihat 96 kali
Siswa MTsN 5 Kulon Progo, Abdul Rahman Sholeh Serahkan Tropi Juara 3 Matematika Terpadu KSM 2024

Kulon Progo (MTsN5KP) - Abdul Rahman Sholeh, siswa kelas VIII MTsN 5 Kulon Progo, berhasil meraih prestasi membanggakan dengan meraih peringkat 3 dalam Kompetisi Sains Madrasah (KSM) ta

23/07/2024 14:41 - Oleh Administrator - Dilihat 81 kali
Siswi MTsN 5 Kulon Progo, Diah Puspita Anggun Febriani Serahkan Tropi Juara 2 IPS Terpadu KSM 2024

Kulon Progo (MTsN5KP) - Diah Puspita Anggun Febriani, siswi kelas VIII MTsN 5 Kulon Progo, berhasil meraih prestasi membanggakan dengan meraih peringkat 2 dalam Kompetisi Sains Madrasah

23/07/2024 14:37 - Oleh Administrator - Dilihat 161 kali
Dua Siswa MTsN 5 Kulon Progo Raih Prestasi Gemilang di KSM 2024

Kulon Progo (MTsN5KP) - Kabar membanggakan datang dari MTsN 5 Kulon Progo. Dua siswanya berhasil meraih prestasi dalam Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tahun 2024 yang diadakan di tingkat

23/07/2024 14:28 - Oleh Administrator - Dilihat 90 kali
Siswi MTsN 5 Kulon Progo, Diah Dapatkan Juara 2 KSM IPS Terpadu

Kulon Progo (MTsN5KP) - Diah Puspita Anggun Febriani, siswi MTsN 5 Kulon Progo mendapatkan tropi kejuaraan Kompetisi Sains Madrasah (KSM). Acara penyerahan tropi kejuaraan KSM tersebut

16/07/2024 11:43 - Oleh Administrator - Dilihat 107 kali
Dua Siswa MTsN 5 Kulon Progo Raih Juara KSM Tingkat Kabupaten Kulon Progo

Kulon Progo (MTsN5KP) - Dua siswa MTsN 5 Kulon Progo, Diah Puspita Anggun Febriani dan Abdul Rahman Sholeh, berhasil meraih prestasi membanggakan dengan meraih juara 2 dan 3 dalam Kompe

16/07/2024 11:23 - Oleh Administrator - Dilihat 178 kali
Partisipasi di Perkasisma IV DIY 2024, MTsN 5 Kulon Progo Bawa Pulang Piala

Kulon Progo (MTsN5KP) - MTs Negeri 5 Kulon Progo berhasil mengantarkan dua regu putra dan putri dalam kegiatan Perkemahan Pramuka Siswa Madrasah (Perkasisma) IV Daerah Istimewa Yogyakar

11/06/2024 13:41 - Oleh Administrator - Dilihat 219 kali
MTsN 5 Kulon Progo Raih Penghargaan di Raker Kankemenag Kulon Progo

  Semarang (MTsN5KP) – Rapat kerja (Raker)  Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kulon Progo Tahun 2024 dibuka oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama DIY, Dr. H.

29/02/2024 09:33 - Oleh Administrator - Dilihat 187 kali